Sambang Antara TNI Polri, Kapolsek Sukamaju Kunjungi Koramil Bone-bone

    Sambang Antara TNI Polri, Kapolsek Sukamaju Kunjungi Koramil Bone-bone
    Suasana sambang di kantor Koramil Bone-bone.

    LUWU UTARA - Polsek Sukamaju dari Polres Luwu Utara gelar sambang antara satuan TNI-POLRI dikantor Koramil Bone Bone, desa Saptamarga, kecamatan Sukamaju, kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan.

    Sambang yang dipimpin oleh Kapolsek Sukamaju, IPTU Muhammad Jayadi bersama anggotanya diterima oleh Danramil Bone-Bone Pelda Untung Waluyo.

    "TNI Polri adalah ujung tombak dilapangan dalam mendukung program pemerintah terkait percepatan vaksinasi. Pentingnya silaturahmi ini untuk memperkuat sinergitas kami" ujar Kapolsek Muhammad Jayadi kepada awak media, Kamis (17/02/2022).

    IPTU Muhammad Jayadi menambahkan jika sambang antara Polsek Sukamaju dan Danramil Bone - Bone akan agendakan dilaksanakan setiap bulan.

    "Kegiatan ini juga dalam rangka mendukung program prioris Kapolri serta pempererat tali silaturahmi antar TNI Polri khususnya bahu membahu Bhabinkamtibmas dan Babinsa, " kuncinya. (Ibnu).

    Polsek Sukamaju IPTU Muhammad Jayadi Polres Luwu Utara Koramil Bone-bone TNI Polri
    Ibnu S. Mattangaran

    Ibnu S. Mattangaran

    Artikel Sebelumnya

    Budidaya Durian Otong Jenis Kani, Jumran...

    Artikel Berikutnya

    Eks Jubir Rumah Kita Akhirnya Lepas Masa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Bertani Itu Merugi! Jeritan Petani yang Terabaikan
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Kapusjianstralitbang TNI Buka Rapat Evaluasi Litbang TNI TA 2024
    Bimbingan Teknis Penyuluhan dan Pemberdayaan Petani di Lampung, Tingkatkan Pemahaman Digital dan Pendanaan Usaha
    187 Perwira Lulus Dikreg Sesko TNI Ke-52 Siap Hadapi Tantangan Global dan Nasional

    Ikuti Kami